Pemrograman Mobile Teori
22 August 2023Organization and Functional Business
22 August 2023Description
E-Business & E-Commerce adalah area yang menarik untuk terus dikembangkan dan dipelajari karena banyak peluang dan tantangan baru muncul setiap waktu. Melalui E-Commerce, manusia memiliki kesempatan serta peluang yang sama dalam bersaing dan berhasil berbisnis di dunia maya. Dalam mata kuliah ini akan memberikan materi berkaitan dengan E-Business & E-Commerce. Strategi-strategi jitu menembus dan bertahan dalam E-Business.
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah
CPMK 01
Mahasiswa mampu mendefenisikan dan menjelaskan sebuah konsep dalam E-bisnis beserta ruang lingkup dan dimensi E-bisnis tersebut dalam usaha
CPMK 02
Mahasiswa mampu mendemontrasikan serta menguraikan bentuk kerangka infrastruktur dari e-bisnis pada industri bisnis
CPMK 03
Mahasiswa mampu merinci dan membuat langkah-langkahnya tentang perencanaan bisnis dalam bentuk tahapan dan pemodelan e-bisnis
CPMK 04
Mahasiswa mampu mendefenisikan dan mendeskripikan apa yang menjadi keuntungan dan batasan e-bisnis yang dilakukan untuk peningkatan jangkauan dalam industri usaha
CPMK 05
Mahasiswa mampu mendemontrasikan penerapan dari e-market place dalam usaha kemudian mahasiswa mampu mendeskripsikan bagaimana pengaruh E-Market place dalam sebuah bisnis
CPMK 06
Mahasiswa mampu mendefenisikan prosedure pertukaran barang dan negosiasi online serta mampu menjelaskan bagaimana Konsep negosiasi dan apa saja yang termasuk dalam unsur negosiasi.
CPMK 07
Mahasiswa mampu medeskripsikan perbedaan antara e-bisnis dengan e-commerce berdasarkan keamaan dan integritas data yang ada.
CPMK 08
Mahasiswa mampu mendeskripsikan dan mendemonstrasikan mengenai dampak dari e-market dalam proses bisnis organisasi serta sejauh mana faktor keberhasilannya dalam dunia bisnis.
CPMK 09
Mahasiswa mampu menjelaskan dan mendefenisikan apa yang menjadi pembeda antara internet marketing dan e-ritel dalam organisasi bisnis.
CPMK 10
Mahasiswa mampu menjelaskan dan medefenisi konsep e-marketing dalam dunia bisnis saat ini.
CPMK 11
Mahasiswa mampu mendefenisikan, menjelaskan dan mendemontrasikan konsep customer relationship manajemen (CRM)
CPMK 12
Mahasiswa mampu mendefenisikan, menjelaskan dan mendemontrasikan serta memaparkan customer relationship manajemen dalam organisasi usaha e-bisnis